Biarlah..
Di tengah masalah yang mendera kehidupanku
Di tepian kalut hatiku
Selalu tersemai sebuah benih cinta dan harapan
Yang kau titiskan lewat mereka yang tersayang
Selalu kau berikan kesempatan untuk sebuah alas an
Mendorongku untuk tersenyum melewati hari
Semakin ku bermuhasabah, semakin kau dekat padaku
Kau kirimkan malaikat-malaikat tak bersayapmu
Untuk menggiringku kembali ke jalan-Mu
Biarlah,,
Seribu alas an memaksaku untuk bersedih
Asalkan ada SEBUAH alas an untuk ku tersenyum,
Beri aku itu saja,,
Karena itu yang kubutuhkan saat ini, esok, dan selamanya..
Di tengah masalah yang mendera kehidupanku
Di tepian kalut hatiku
Selalu tersemai sebuah benih cinta dan harapan
Yang kau titiskan lewat mereka yang tersayang
Selalu kau berikan kesempatan untuk sebuah alas an
Mendorongku untuk tersenyum melewati hari
Semakin ku bermuhasabah, semakin kau dekat padaku
Kau kirimkan malaikat-malaikat tak bersayapmu
Untuk menggiringku kembali ke jalan-Mu
Biarlah,,
Seribu alas an memaksaku untuk bersedih
Asalkan ada SEBUAH alas an untuk ku tersenyum,
Beri aku itu saja,,
Karena itu yang kubutuhkan saat ini, esok, dan selamanya..
No comments:
Post a Comment