Judul: Auguste dupin
Penulis: Edgar Allan Poe
Penerbit: Visimedia
Dimensi: x + 326 hlm, 130 x 200 mm, cetakan pertama desember 2012
ISBN: 979 065 142 2
Terdiri atas 5 kisah dengan 4 kisah tentang detektif dan 1 kisah tentang horor. Sayangnya, 3 kisah awal sudah saya baca dalam buku "The black cat" karya penulis yang sama. Dan 3 kisah itu yang dominan (Pembunuhan di rue morgue, misteri pembunuhan marie roget, dan kisah surat yang dicuri), 2 sisanya begitu cepat dilahap (kumbang emas, dan fakta-fakta dalam kasus M. Valdemar).
Tapi tetap kece sih, meski bahasanya agak ribet.
Saya apresiasi 3 dari 5 bintang.
Meta morfillah
No comments:
Post a Comment