Pages

21 June, 2017

#Day26 Kenangan dan Kemungkinan

#Day26 KENANGAN DAN KEMUNGKINAN

Kita tidak bisa membuang segala sesuatu dari diri kita untuk menciptakan diri yang baru. Sebab masa lalu adalah bagian tak terpisahkan dari masa kini dan masa depan kita. Untuk membangun kembali diri kita ke arah yang lebih baik, kita harus terlebih dahulu merangkul siapa diri kita di masa lalu dan pengalaman hidup kita. Berdamai, seperti Umar bin Khattab, Umar bin Abdul Aziz, dan salafus shalih lainnya.

Tidak perlu mengingkari atau bersedih lama atas segala kesalahan kita di masa lalu. Dengan sudut pandang yang baru, belajar tiada henti, niscaya kita akan menjadi kilau cemerlang. Diri kita hari ini adalah bukti bahwa kita adalah campuran indah dari yang lama dan baru: dari kenangan dan kemungkinan.

Yesterday is a history
Tomorrow is a mistery
But today... is a PRESENT!

So, cherish your live and your love!

Meta morfillah

No comments:

Post a Comment

Text Widget